Makna di Balik Lagu Cinta Dalam Hati,,
4:03 PMKonser grup band Ungu bertajuk 'Dilema Cìnta' semalam sangat membuatku terisak-isak...
Awalnya aku berniat untuk menghilangkan penat dengan mengdengar lagu-lagu Ungu..
Tapi apa dikata, saat lagu ke tiga dari keseluruhan acara yang berlangsung lebih kurang 2,5 jam dinyanyikan,, aku malah mulai meneteskan air mataku. . .
Lagu dari Ungu yang berjudul "Cinta Dalam Hati" dinyanyikan,
Saat itu Ungu berkolaborasi dgn Rossa...
Yup, lagu Cinta Dalam Hati dengan arransement yang berbeda dengan versi aslinya diumandangkan dengan apik.
Perlahan, aku mulai resapi, aku mulai menikmati, dan aku cerna baik-baik setiap lirik lagu nya yang tentu sudah aku hafal betul.
Dan tak terasa air mata ku menetes saat pasha menyanyikan lirik "tak mengapa bagiku, asalkan kau pun bahagia dalam hidupmu"
Ak pun teringat pada janjiku kepada diri sendiri untuk belajar merelakan seseorang.
Tak tau mengapa dan kenapa. Walau sudah 4 bulan berlalu, tapi masih saja aku belum bisa menepati janji ku, belum bisa melupakan saat DIA meneteskan air matanya yang sangat berharga buat ku.
Selama hidupku baru sekali aku membuat seseorang, terlebih sesorang itu adalah wanita yang aku sayangi, menangis..
Sampai saat inipun kenangan itu tak dapat begitu saja hilang dari benakku,,
At least, I'm sorry for tears, I let you cry...
Aku tahu, aku tak dapat mengganti air matamu yang telah jatuh itu..
Tapi satu hal yang akan tetap abadi, yaitu rasa ini, rasa CINTA di DALAM HATI ini, akan selalu ada untukmu selamanya, selama aku masih bernapas...
0 Responds